Harga Menu Restoran Padang Sederhana – Untuk anda yang berada di mana saja mungkin tidak ada yang asing lagi dengan nasi padang. Sebab jenis kuliner masakan padang ini banyak didirikan dimana mana. Selain itu, masakan padangnya juga sudah akrab di lidah masyarakat Indonesia. Hampir di tiap sudut kota bisa kita jumpai rumah makan khas Padang Sumatera. Namun, ada salah satu rumah makan khas Padang yang sudah sangat populer dan melegenda di Jakarta dan juga berada di kota-kota besar lainnya di Indonesia, yaitu restoran padang sederhana.
Ternyata Restoran Padang Sederhana ini dirilis atau didirikan oleh Bapak H. Bustaman. Dia adalah orang asli Padang, Sumatera yang memang sengaja merantau ke Jakarta pada saat tahun 1970. Pada awalnya hanya memiliki modal uang yang besarnya Rp. 32.000. Dirunya mengadu nasib di ibu kota ini dengan cara membuka warung Nasi Padang di saat tahun 1972. Dan untuk saat ini, warung Nasi Padang itu juga sudah menjadi sebuah restoran Padang yang dinamakan Restoran Sederhana. Bahkan resto ini juga memiliki lebih dari 100 cabang. Restoran Padang Sederhana terdapat logo tulisan “sa”. Logo tersebut menandakan cabang Restoran Padang Sederhana yang asli.
Rekomendasi: Daftar Harga Menu RM Padang Pagi Sore
Harga Menu Restoran Padang Sederhana
Untuk masalah cita rasa menu, cabang Restoran Sederhana Padang juga menyuguhkan berbagai macam menu yang pastinya telah disesuaikan dengan selera konsumen. Yang mana, untuk cabang restoran tersebut didirikan. Contohnya saja, untuk Restoran Padang Sederhana yang lokasinya ada di Yogyakarta, cita rasa menunya divariasi dan rasanya cenderung manis dan gurih. Kemudian, untuk yang cabang Restoran Padang Sederhana yang ada di Surabaya akan cenderung memiliki rasa pedas dan gurih. Berikut ini harga menu Restoran Padang Sederhana.
Menu Utama Restoran Padang Sederhana
Nama Menu |
Harga |
Ayam Gulai |
Rp. 17.600 |
Ayam Goreng |
Rp. 18.700 |
Dendeng Balado |
Rp. 18.700 |
Rendang Daging |
Rp. 18.700 |
Gulai Otak |
Rp. 18.700 |
Gulai Tunjang |
Rp. 18.700 |
Gulai Kepala Kakap |
Rp. 77.000 |
Gulai Ikan Mas |
Rp. 16.700 |
Gulai Ikan Tengiri |
Rp. 15.500 |
Ikan Kembung Bakar |
Rp. 16.000 |
Menu Aneka Sambal
Nama Menu |
Harga |
Sambal Teri Terong |
Rp. 15.000 |
Sambal Goreng Telur Puyuh |
Rp. 17.000 |
Sambal Goreng Ati |
Rp. 19.000 |
Sambal Teri Tempe |
Rp. 15.000 |
Sambal Goreng Udang |
Rp. 23.000 |
Sambal Goreng Jengkol |
Rp. 19.000 |
Paket Nasi Bungkus
Nama Menu |
Harga |
Nasi Ayam Bakar |
Rp. 20.000 |
Nasi Ayam Goreng |
Rp. 20.000 |
Nasi Ayam Kalio |
Rp. 21.000 |
Nasi Dendeng |
Rp. 21.000 |
Nasi Daging Cincang |
Rp. 30.000 |
Nasi Cumi |
Rp. 30.000 |
Nasi Bawal |
Rp. 27.000 |
Nasi Ikan Tengiri |
Rp. 19.500 |
Nasi Rendang |
Rp. 21.000 |
Nasi Kepala Kakap |
Rp. 74.000 |
Nasi Ikan Kembung |
Rp. 20.000 |
Menu Tambahan
Nama Menu |
Harga |
Perkedel |
Rp. 9.000 |
Urap |
Rp. 9.000 |
Sayur Daun Singkong |
Rp. 9.000 |
Selain berbagai macam menu tersebut, masih tersedia juga banyak menu yang lainnya dari Restoran Padang Sederhana yang bisa anda cicipi. Ada juga paket nasi box, berbagai macam sayur dan juga berbagai minuman panas dan juga minuman es.
Untuk anda semua yang tidak bisa mngunjungi secara langsung ke Restotan Padang Sederhana, anda pun bisa memanfaatkan layanan delivery order. Untuk masalah ongkos kirim untuk satu kali kirim bisa disesuaikan dengan jarak restoran dan alamat anda.
Dan untuk ring paling dekat diantaranya yaitu 0 sampai dengan 3 km. Sedangkan untuk biaya kirimnya yaitu Rp. 15.000. Kemudian untuk ring yang paling jauh yaitu 15 sampai dengan 18 km, dan untuk ongkos kirimnya yaitu sebesar Rp. 50.000. Harga menu Restoran Padang Sederhana ini memang sangatlah terjangkau.