Harga Maxx Coffee dan Menu Lengkap – Harga Menu dotnet, Kebiasaan ngopi telah menjadi ritual wajib umumnya masyarakat Indonesia. Negara kita sendiri seperti diketahui adalah salah satu produsen kopi berkualitas terbaik di dunia. Mulai pagi sampai dini hari, tak terhitung gerai kopi modern yang selalu dipadati para penikmat kopi. Termasuk gerai kopi terkenal dan ramai didatangi kalangan penggemar kopi yaitu Maxx Coffee.
Maxx Coffee, sebuah coffee shop di bawah bendera Lippo Grup ini selalu menawarkan berbagai varian rasa kopi yang unik dan enak. Maxx Coffee menawarkan dua varian kopi di outlet mereka yakni Espresso dan Blend. Espresso digunakan untuk membuat kopi latte dan cappuccino merupakan kombinasi dari 3 jenis kopi Brazil, Ethiopia dan Kolumbia. Kemudian untuk Blend dibuat dari jenis kopi Kintamani single origin dari Bali yang kemudian dicampur dengan berbagai macam rasa. Dari Espresso dan Blend itulah lahir banyak pilihan varian minuman kopi seperti Cappuccino, Caffe Latte, Caffe Mocha, Caramel Signature Chocolate, Vanilla Latte, Green Tea Latte, Vanila Black Tea Latte, Caramel Frappe, Mango Passion Fruit Frappe, dan Cookies and Cream Frappe.
Disajikan dalam ukuran Small (S), Med (M) , Reg (R), dan Maxx (Ma), berikut daftar harga Maxx Coffee dan menu lengkapnya :
Cek: Daftar Harga dan Menu Fore Coffee
Harga Menu Maxx Coffee Lengkap
1. Espresso and Coffee
– Americano Rp.24.000 (S), Rp.27.000 (M), Rp.30.000 (R), Rp.33.000 (Ma)
– Caffe Latte Rp.32.000 (S), Rp.36.000 (M), Rp.40.000 (R), Rp.44.000 (Ma)
– Cappuccino Rp.32.000 (S), Rp.36.000 (M), Rp.40.000 (R), Rp.44.000 (Ma)
– Signature Mocca Rp.43.000 (S), Rp.46.000 (M), Rp.49.000 (R), Rp.52.000 (Ma)
– Vanilla Latte Rp.37.000 (S), Rp.41.000 (M), Rp.45.000 (R), Rp.49.000 (Ma)
– Asian Dolce Latte Rp.41.000 (S), Rp.45.000 (M), Rp.49.000 (R), Rp.53.000 (Ma)
– Caramel Macchiato Rp.42.000 (S), Rp.46.000 (M), Rp.50.000 (R), Rp.54.000 (Ma)
– Espresso Rp.19.000 (single) Rp.24.000 (double)
2. Chocolate
– Signature Chocolate Rp.42.000 (M), Rp.46.000 (R), Rp.50.000 (Ma)
– Caramel Signature Chocolate Rp.47.000 (M), Rp.51.000 (R), Rp.55.000 (Ma)
– Hazelnut Signature Chocolate Rp.47.000 (M), Rp.51.000 (R), Rp.55.000 (Ma)
3. Signature
– Latte Freddo Rp.36.000
4. Tea
– Green Tea Latte Rp.44.000 (M), Rp.47.000 (R), Rp.50.000 (Ma)
– Vanilla Black Tea Latte Rp.37.000 (M), Rp.40.000 (R), Rp.43.000 (Ma)
– Tea Variant (English Breakfast Tea/Camomile Tea/Earl Grey Tea/Jasmine Green Tea/Morroccan Mint Tea) Rp.20.000 (M), Rp.23.000 (R), Rp.25.000 (Ma)
– Brew Tea (Hibiscus Tea/Black Tea) Rp.20.000 (M), Rp.23.000 (R), Rp.25.000 (Ma)
– Iced Shaken Lemonade (Hibiscus Tea/Black Tea) Rp.20.000 (M), Rp.23.000 (R), Rp.25.000 (Ma)
5. Add On
– Espresso Shot Rp.5.000
– Syrup/Sauce Rp.5.000
– Topping Rp.5.000
6. Milk
– Fresh Milk Rp.24.000 (M), Rp.26.000 (R), Rp.29.000 (Ma)
7. Frappe Blended Coffee
– Espresso Frappe Rp.39.000 (M), Rp.42.000 (R), Rp.45.000 (Ma)
– Asian Dolce Frappe Rp.40.000 (M), Rp.44.000 (R), Rp.48.000 (Ma)
– Java Chip Frappe Rp.46.000 (M), Rp.49.000 (R), Rp.52.000 (Ma)
– Signature Mocha Frappe Rp.46.000 (M), Rp.49.000 (R), Rp.52.000 (Ma)
– Caramel Frappe Rp.40.000 (M), Rp.44.000 (R), Rp.48.000 (Ma)
– Vanilla/Hazelnut Frappe Rp.40.000 (M), Rp.44.000 (R), Rp.48.000 (Ma)