Pepper Lunch Menu dan Hard Treble – Pepper Lunch adalah restoran cepat saji steak dengan lebih dari 200 outlet yang tersebar di Jepang dan Asia termasuk di Indonesia. Menyajikan konsep baru dari steak panas, pasta, nasi kari dan tidak lupa pepper rice. Pepper Lunch menjanjikan pengalaman kuliner mengasyikkan bagi semua orang dan semua menu dengan harga terjangkau. Pengunjung diberikan kesempatan ” Do It Yourself” atau mereka yang akan memasak sendiri hidangan yang akan disantapnya.
Menggunakan hot plate khusus yang didatangkan langsung dari Jepang dengan kompor elektromagnetik dimana hot plate tersebut akan mencapai suhu 260 derajat C hanya dalam 70 detik. Dan akan tetap panas pada suhu sekitar 80 derajat C selama lebih dari 20 menit. Plat besi yang sudah dipatenkan tadi juga akan membuat hidangan lainnya dalam makanan tetap hangat. Pepper Lunch di Indonesia sudah ada di beberapa kota besar termasuk Jakarta dan Surabaya.

Pepper Lunch menu dan Hard Treble 2023
- The Giant Rp.188.182
- Prime Tender Rp.145.454
- Loin Steak Rp.126.364
- Pepper Steak Rp.119.091
- Curry Beef Pepper Rice with Cheese Rp.63.363
- Chicken Pepper Rice Rp.49.091
- Salmon Pepper Rice Rp.79.091
- Beef & Salmon Pepper Rice Rp.73.636
- Cheesy Omelette with Creamy Brown Sauce (Beef) Rp.88.182
- Cheesy Omelette with Curry Sauce (Hamburg) Rp.88.182
- Cheesy Omelette with Curry Sauce (Chicken) Rp.88.182
- BBQ Premium Beef & Hamburg Rp.87.273
- Beef Aglio Olio Rp.64.545
- Chicken Aglio Olio Rp.60.000
- Basil Cream Cheese (Chicken & Mushroom) Rp.69.091
- Salmon Cream Pasta Rp.79.091
- Double Hamburg Steak with Egg Rp.87.273
- Jumbo Beef Pepper Rice Rp.79.091
- Beef Pepper Rice Rp.60.000
- Teriyaki Chicken with Egg Rp.80.000
- Teriyaki Double Salmon Rp.109.091
- Teriyaki Cheesy Hamburg Rp.88.182
- Salmon & Chicken Rp.108.182
- BBQ Premium Beef & Chicken Steak Rp.79.091
- Mousse Desert Rp.18.182
- Ice Cream Rp.10.900
- Miso Soup Rp.10.900
- Steamed Rice Rp.10.900
- Mashed Potato Rp.10.900

Rekomendasi:
- Daftar Harga Delicious Bakery dan Menu Lengkap 2023 Delicious Bakery menyediakan berbagai jenis kue, roti, dan menu lainnya untuk memenuhi kebutuhan anda. Beragam kue dan roti yang ditawarkan bisa anda manfaatkan untuk sarapan di rumah. Anda memang tak…
- Daftar Harga dan Menu Breakfast McD Terbaru Desember 2023 Daftar Harga dan Menu Breakfast McD - Masyarakat modern dicirikan dengan aktivitas padat yang mereka lakukan yang bahkan sudah dimulai dari pagi hari. Akibatnya orang-orang sibuk ini sering tak memiliki waktu…
- Harga Menu Bakso Klenger Jogja Sensasional Tahun 2023 Harga Menu Bakso Klenger - Sebagai masyarakat Indonesia kita semua sudah tahu bahwa bakso adalah salah satu kuliner yang sangat popuer. Menu yang dibuat dengan bahan daging sapi giling ini…
- Harga Menu Andakar Steak Desember 2023 Harga Menu Andakar - Menyebut Andakar, langsung terbayang menu steak yang sangat lezat dan sedap yang terbuat dari bahan-bahan berkualitas. Andakar Steak adalah resto yang terkenal dengan menu steak-nya yang kenikmatannya…
- Daftar Harga Menu 7 Eleven Terbaru 2023 Daftar Harga Menu 7 Eleven - 7 Eleven yang sebutan populernya Sevel saat ini telah berdiri di banyak tempat. 7 Eleven merupakan rantai toko kelontong yang buka 24 jam dan saat ini…
- Daftar Menu Favorit Two Stories Bogor Lengkap Dengan… Two Stories menjadi salah satu wisata kuliner di Bogor yang selalu ramai dipadati pembeli. Tempat kuliner yang beralamat di Jalan Pajajaran Indah Raya V-07 Bogor ini buka setiap hari, yakni…
- Menu Dan Daftar Harga Steak 21 Beserta Alamat Cabang Menu dan daftar harga steak 21 beserta alamat cabang yang akan kita bahas pada kesempatan kali ini pasti sangat Anda butuhkan jika berencana ingin mencicipi kelezatan steak yang ada di…
- Harga Menu Waroeng Steak Bintaro Desember 2023 Steak termasuk ke dalam makanan western yang dibuat dari daging sapi, kentang, serta sayuran sebgai pelengkap. Steak selalu dihidangkan menggunakan piring panas yang terbuat dari besi atau sering disebut dengan…
- Daftar Harga Menu Ayam Penyet Surabaya (Wong Solo Group) Daftar Harga Menu Ayam Penyet Surabaya (Wong Solo Group) - Menu ayam disandingkan dengan sambal pedas adalah salah satu pilihan favorit kebanyakan masyarakat di Indonesia. Tekstur daging ayam yang empuk dipadu…
- Daftar Harga Kue Tous Les Jours TerUpdate 2023 Tous Les Jours menyajikan berbagai jenis roti dan kue dengan cita rasa yang bervariasi. Roti dan kue Tous Les Jours terbukti berkualitas dengan menggunakan bahan baku premium. Pembuatan roti dan…
- Harga Menu The Holy Crab Dan Alamat Cabang Harga menu The Holy Crab dan alamat cabang yang akan kita ulas pada kesempatan kali ini merupakan salah satu kuliner seafood yang sudah cukup terkenal. The Holy Crab menawarkan berbagai…
- Harga Union Cake PIK Terbaru dan Terlengkap Di Jakarta Union PIK Avenue merupakan sebuah kejutan untuk para foodies ibukota. Lokasinya juga semakin dimanfaatkan oleh Union di dalam memanjakan mereka semua yang berkunjung ke tempat ini. Union sendiri sudah lama…
- Harga Bakso AFung Daging Sapi Asli Dijamin Halal Nikmat bakso tentu saja tak bisa ditolak oleh siapa saja, terlebih bagi penggemar kuliner bakso. Penggemar bakso itu sendiri berasal dari semua kalangan usia. Melihat banyaknya pecinta bakso, Indonesia menawarkan…
- Harga, Menu Favorit Dan Alamat Cabang Martabakku Menteng Harga, Menu Favorit Dan Alamat Cabang Martabakku Menteng yang akan kita ulas pada kesempatan kali ini merupakan salah satu kuliner di Jakarta yang sedang hits dan banyak sekali di minati.…
- Menu Special Harga Bakso Beranak yang Jos Gandos Mungkin anda tidak asing dengan makanan khas Indonesia yang namanya bakso. Iya, makanan satu ini terkenal dengan bentuknya yang bulat-bulat. Bakso yang bahan utama pembuatannya adalah daging sapi ini sangat…